Nafas dan Kantong Warga yang Tercekik Tambang 

“Di Desa Tani Indah, langit sore bukan jingga kemerahan. Ia kelabu. Berat. Asap dan debu menari di udara seperti kabut yang tak pernah pergi. Dari kejauhan, cerobong-cerobong PLTU captive PT Obsidian Stainless Steel (OSS) menjulang tinggi, menyemburkan awan kelam yang meluncur pelan ke arah rumah-rumah warga. Debu itu tidak hanya menyelimuti genteng dan pekarangan. Ia […]

Kabar Terbaru

Tinggalkan Anak dan Rumah, Istri Terciduk Suami saat Karaoke Bersama Penambang di Kendari

Kabarkendari.id, Kendari – Kisah rumah tangga penuh drama kembali menyedot perhatian publik di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra). Seorang pria berinisial MF terpaksa mengambil langkah hukum dengan melaporkan istrinya sendiri yang berinisial HJR ke Kepolisian Daerah (Polda) Sultra. Laporan ini diajukan usai MF memergoki langsung sang istri tengah asyik karaoke mesra dengan pria penambang, Jumat […]

Abdul Qohar Resmi Menjabat Kajati Sultra, Jaksa Agung Tekankan Profesionalitas dan Integritas

KENDARI, KABARKENDARI.ID – Jaksa Agung Republik Indonesia, ST Burhanuddin, resmi melantik Dr. Abdul Qohar AF, S.H., M.H., sebagai Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Sulawesi Tenggara. Prosesi pelantikan digelar khidmat pada Rabu, 16 Juli 2025, di Lantai 11 Gedung Utama Kejaksaan Agung, Jakarta, bersamaan dengan pelantikan sejumlah pejabat eselon II lainnya di lingkungan Kejaksaan. Pelantikan ini menjadi […]

Waspadai Informasi Menyesatkan: PT Tonia Mitra Sejahtera Tegaskan Kepemilikan Sah

Kendari, Kabarkendari.id — Di tengah ramainya perbincangan soal kepemilikan saham sebuah perusahaan yang bergerak di sektor sumber daya, PT Tonia Mitra Sejahtera (PT TMS) akhirnya buka suara. Dalam pernyataan resminya, perusahaan yang beralamat di Jalan Malaka, Kelurahan Anduonohu, Kecamatan Poasia, Kota Kendari, ini menegaskan satu hal penting, kepemilikan mereka sah secara hukum dan tidak bisa […]

Meneguhkan Komitmen Gubernur Sulawesi Tenggara melalui Keputusan Pembentukan ULD dan Penguatan Peran Guru Pendidikan Khusus

Oleh: Yafsin Yaddi, S.Pd., M.Sos Ketua MKKS SLB Provinsi Sulawesi Tenggara Kepala SLBN 2 Konawe Komitmen Pemerintah Daerah: Landasan Hukum Pembentukan ULD Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara melalui Keputusan Gubernur No. 100.3.3.1/377 Tahun 2024 telah menetapkan pembentukan Unit Layanan Disabilitas (ULD) sebagai upaya strategis dalam pemenuhan kebutuhan pendidikan inklusif di wilayah ini. Keputusan ini menjadi tonggak […]

Kejati Sultra Tahan Direktur PT Kurnia Mining Resource

Kendari, Kabarkendari.id– Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Tenggara resmi menahan HP, Direktur PT Kurnia Mining Resource (PT KMR), dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi penyalahgunaan wewenang dalam penerbitan dokumen pelayaran kapal pengangkut ore nikel (Ornikel). Penetapan tersangka dilakukan pada Senin, 7 Juli 2025, dan HP langsung ditahan selama 20 hari ke depan untuk kepentingan penyidikan. Dalam […]

Pemuda Asal Sulawesi Tenggara Ciptakan Search Engine Karya Anak Bangsa

Kendari, Kabarkendari.id –  Seorang pemuda berbakat dari Indonesia Timur, tepatnya Sulawesi Tenggara, berhasil menciptakan sebuah search engine buatan lokal yang dinamakan SearchX yang dapat dikunjungi di searchx.id, sebuah inovasi digital yang digadang-gadang mampu menjadi alternatif mesin pencari berbasis konten lokal dan nasional, (2/7/2025) Adalah Muh, Sulkifly Said, pengembang muda yang memiliki latar belakang teknologi dan […]

Kebakaran Hebat di Kolaka Timur, Rumah dan Aset Miliaran Rupiah Milik Warga Ludes Terbakar

Kolaka Timur, Kabarkendari.id – Sebuah rumah milik warga bernama Hajrah di Kelurahan Penanggo Jaya, Kecamatan Lambandia, Kabupaten Kolaka Timur (Koltim), Sulawesi Tenggara, ludes terbakar dalam insiden kebakaran hebat yang terjadi pada Sabtu (14/6/2025) pagi. Kepala Bidang Pemadam Kebakaran (Damkar) Koltim, Faisal, menyampaikan bahwa peristiwa nahas ini terjadi sekitar pukul 07.00 WITA. Satu unit mobil damkar […]

Anggota DPR RI Jaelani Serahkan Bantuan Alsintan untuk Tingkatkan Produktivitas Petani Konawe Selatan

Kabarkendari.id – Anggota Komisi IV DPR RI, Jaelani, terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung sektor pertanian di daerah pemilihannya. Kali ini, ia menyerahkan bantuan alat dan mesin pertanian (Alsintan) kepada kelompok tani di Kabupaten Konawe Selatan (Konsel). Penyerahan bantuan ini diharapkan dapat meningkatkan produktivitas dan efisiensi kerja para petani dalam mengelola lahan pertanian mereka. Penyerahan Alsintan […]

Wanita di Kendari Disekap dan Dirampok oleh Orang Tak Dikenal, Mobil Honda HR-V Dibawa Kabur

Kendari, Kabarkendari.id – Aksi kriminal kembali terjadi di Kota Kendari. Seorang wanita berinisial AR (29) mendatangi Polsek Mandonga pada Rabu (11/6/2025), melaporkan bahwa dirinya menjadi korban penyekapan dan perampokan oleh orang tak dikenal (OTK). Kejadian mencekam itu berlangsung pada Selasa (10/6) sekitar pukul 18.15 Wita di kamar kos korban yang berada di Kelurahan Korumba, Kecamatan […]

Dua Pencuri yang Meresahkan Warga Kolaka Ditangkap, Motor dan Tiga HP Curian Diamankan Polisi

Kolaka, Kabarkendari.id – Aksi komplotan pencurian yang meresahkan warga Kolaka akhirnya berhasil dihentikan oleh jajaran Polres Kolaka. Dua pelaku berinisial AH dan AS diringkus polisi dalam operasi cepat yang dilakukan pada Selasa (10/6/2025). Kapolres Kolaka AKBP Yudha Widyatama, melalui Kasi Humas Polres Kolaka Iptu Dwi Arif, mengungkapkan bahwa tersangka AH ditangkap di sebuah rumah di […]

More Posts